Perulangan dalam pascal digunakan untuk mengulang suatu program yang ingin di tampilkan sesuai keinginan dan statmen tersebut diulang berdasarkan jumlah yang telah ditentukan.
Macam-macam perulangan yang ada di dalam pascal :
-Pernyataan FOR
merupakan konstruksi pengulangan tanpa kondisi, artinya perintah-perintah yang ada di dalam badan pengulangan duilang sejumlah kali yang dispesifikasikan oleh pemrograman.
-Pernyataan WHILE
merupakan pengulangan dengan kondisi, maksudnya perintah-perintah yang ada di dalam badan pengulang duilangi sampai kondisi berhenti terpenuhi yaitu dengan menentukan kondisi berhenti pengulangan. Tetapi jumlah pengulangan tidak diketahui sebelum di eksekusi.
-Pernyataan REPET
merupakan pengulangan dengan kondisi, maksudnya perintah-perintah yang ada di dalam badan pengulangan diulang sampai kondisi berhenti terpenuhi yaitu dengan menentukan kondisi berhenti pengulangan. Tetapi jumlah pengulangan tidak diketahui sebelum eksekusi.
-Pernyataan IF...ELSE
digunakan untuk pengujian sebuah kondisi. Jika kondisi yang diuji tersebut terpenuhi, maka program akan menjalankan pernyataan-pernyataan tertentu. Jika kondisi yang diuji salah, program akan menjalankan pernyataan yang lain.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar