Jumat, 11 Januari 2013

SIKLUS PENDAPATAN : Penjualan dan Penagihan Kas


Siklus pendapatan adalah rangkaian aktivitas bisnis dan kegiatan pemrosesan informasi terkait yang terus berlangsung dengan menyediakan barang dan jasa ke para pelanggan dan menagih kas sebagai pembayaran dari penjualan2 tersebut.

Tujuan utama siklus pendapatan adalah menyediakan produk yang tepat di tempat dan waktu yang tepat dengan harga yang sesuai.


Guna mencapai tujuan ini, pihak manajemen harus membuat beberapa keputusan penting berikut ini:
 Sejauh apakah produk dapat dan harus disesuaikan dengan tiap kebutuhan dan keinginan pelanggan?
 Seberapa banyak persediaan yang harus dimiliki dan dimanakah persediaan tersebut ditempatkan?
  Bagaimana seharusnya barang dagangan dikirim kepada para pelanggan ?
 Haruskah perusahaan melakukan fungsi pengiriman sendiri atau menggunakan pihak ketiga yang mengkhususkan diri dalam pengiriman?
   Haruskah kredit ditawarkan kepada pelanggan?
   Berapa banyak kredit yang seharusnya diberikan ke tiap pelanggan?
   Apa syarat-syarat kredit yang seharusnya diberikan?
  Bagaimana pembayaran pelanggan dapat diproses untuk memaksimalkan arus kas?



1. AKTIVITAS BISNIS SIKLUS PENDAPATAN 
Empat aktivitas dasar bisnis yang dilakukan dalam siklus pendapatan :

- Entri pesanan penjualan
- Pengiriman
- Penagihan dan piutang usaha
- Penagihan kas


2. PROSEDUR PEMROSESAN INFORMASI

- Model data siklus pendapatan


3. PENGENDALIAN : TUJUAN, ANCAMAN, DAN PROSEDUR
Didalam siklus pendapatan, SIA yang didesain dengan baik harus menyediakan pengendalian yang memadai untuk memastikan bahwa tujuan2 berikut ini dicapai :

- Masalah - masalah umum pengendalian internal
- Pertimbangan pengendalian internal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar